Kami mulai mengenalkan model portofolio kuartalan sejak Maret 2025, tujuannya adalah sebagai referensi manajemen investasi di kondisi riil. Model portofolio ini dikelolan memakai strategi pasif beli-simpan (buy and hold). Ini adalah model portofolio untuk periode Q3-2025 dan kinerja model portofolio kuartalan sebelumnya. Cari peringatan, ide, atau inspirasi. Model Portofolio Kuartalan tersedia untuk pelanggan Riset Bolasalju. […]