PT Matahari Putra Prima Tbk (IDX:MPPA) didirikan pada 1986. Perseroan mengoperasikan jaringan toko yang menjual kebutuhan sehari-hari. Perseroan dikendalikan secara tidak langsung oleh Temasek Holding Pte Ltd yang menguasai Prime Star Ltd. melalui Anderson Investments Pte Ltd. Prime menguasai 26,1% saham perseroan. Jaringan toko milik perseroan beroperasi seperti struktur di bawah ini: Profil Terdaftar di bursa sejak […]